Chilli Pari Catering
Posted On August 26, 2014
By chillipari
And has No Comment
Sejak berdirinya Chilli Pari di akhir tahun 2010, kami tidak pernah berhenti untuk bereksperimen dan berinovasi. Dedikasi kitchen crew kami pada inovasi produk sangatlah tinggi untuk bisa menjadi nomer satu di industry kuliner di kota Solo. Dengan banyaknya pesaing di kota Solo, Chilli Pari memberanikan diri untuk keluar dari zona nyaman dan memilih untuk memberikan sebuah kreasi yang berbeda. Traditional taste; modern touch, itulah pedoman kami. Sebagai penyedia jasa one-stop wedding solution, kami juga menawarkan berbagai kebutuhan pesta seperti catering, gedung, dekorasi, rias pengantin, souvenir, undangan, entertainment, mc, dll